Teks
jurnal penelitian. ilmu-ilmu hayati (life sciences)
1. analisis keunggulan komparatif ( comparative advantage ) pengolahan susu segar domestik sebagai dasar formulasi model agroindustri persusuan di jawa timur menyongsong globalisasi pasar pada abad XXI
2. estimasi potensi hijauan pakan ternak umtuk pengembangan sapi madura di kabupaten pamekasan, madura
3. studi tentang status nutrisi sapi potong peternakan rakyat di kabupaten blitar
4. pengaruh faktor resiko merokok terhadap perjalanan klinis penderita infark miokard akut
5. pengaruh senam kesegaran jasmani terhadap gambaran lipid wanita menopause
6. pengaruh jamu habis bersalin dari wlingi blitar terhadap pembentukan malonaldehide (MDA) hepar tikus
7. kandungan aflatoxin asi dari ibu-ibu yang mengkonsumsi jamu habis bersalin di wlingi-blitar
8. studi dampak ekologis budidaya udang terhadap ekosistem lingkungan
9. komposisi klas-ukuran panjang, spesies ikan dan variasi hasil tangkap (biomasa) ikan-ikan demersal dengan alat tangkap jaring dogol ( danish seine ) di perairan selat madura
10. dinamika populasi ikan lemuru, sardinella lemuru di perairan selat bali serta alternatif pengelolaannya
11. analisis kandungan mineral air sumur di kecamatan campurdarat kabupaten talungangung
REF17UA605 | Warehouse Referensi Lama | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain