Teks
Berita Biologi Jurnal Ilmu - ilmu Hayati Vol. 12 No. 1, April 2013
1. Tinjauan tentang Nepenthes ( Nepenthaceae) di Indonesia.
2. Cemaran Bakteri Patogenik Pada Susu Sapi Segar dan Resistensinya Terhadap Antibiotika.
3. Seleksi dan Karakterisasi Mikroba Lignoselulolitik yang diisolasikan dari Limbah Serbuk Gergaji Sebagai Media Tanam Jamur Tiram.
4. Kualitas Umbi Beberapa Klon Kentang (Solanum tuberosum L.) Dataran Medium untuk Keripik.
5. Intensitas Cahaya dan Penyebaran Cestrum aurantiacum Lindl. di Hutan Remnan Sekunder.
6. Keragaman Suara Kodok Puru Besar (Phrynoidis aspera (Gravenhorst, 1829) ) Asal Jawa Barat.
7. Perbaikan Padi (Oryza sativa L.) Varietas Ciherang untuk Sifat Umur Genjah dan Produksi Tinggi Menggunakan Marka Molekuler.
8. Uji Efektivitas Antibakteri Ekstrak Etanol dan Ekstrak Air Kelopak bunga Rosella ( Hibiscus sabdariffa L.) Terhadap Bakteri Streptococcus peneumoniae.
9. Interaksi Galur X Lingkungan Potensi Hasil dan Stabilitas Hasil Galur Harapan Kedelai (Glycine max (L.) Merr.) Hitam.
10. Upaya Memperoleh Bibit Suweg (Amorphophallus paeoniifolius (Dennst.) Nicolson) Melalui Stek Umbi dan Stek Rachis yang dimanipulasi dengan Zat Pengatur Tumbuh.
11. Keragaan Pemijahan Antar Tiga Stok Udang Huna Merah (Cherax quadricarinatus von Martens).
12. Respon Genjer (Limnocharis flava (L.) Buchenau) Terhadap Pemupukan dan Potensi Gizinya untuk Diversifikasi Konsumsi Sayuran.
13. Hasil dan Stabilitas Hasil Biji Kedelai (Glycine max (L.) Merr) Galur Harapan di Lahan Sawah.
14. Keanekaragaman Komunitas Krustasea di Kepulauan Matasiri Kalimantan Selatan.
REF15UA061 | Warehouse Referensi Lama | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain